Jumat, 21 Januari 2011

Custopack tema windows

berba­gai per­anti lunak alter­natif ter­sedia bagi mereka yang suka melakukan kus­tomisasi pada tam­pilan Windows-nya sehingga tam­pak lebih indah dan pas sesuai selera atau sekadar ingin tam­pil beda dari yang lain.


CustoPack Tool

CustoPack Tools adalah aplikasi yang dirancang untuk membantu Anda dengan mudah menyesuaikan tampilan Windows melalui instalasi paket, dengan mengedit mereka atau memulai proyek Anda sendiri.Customize cara Windows terlihat dan terasa dengan gaya  visual Anda sendiri, ganti gam
bar latar-belakang atau icon. Ganti suara asli Windows. Mudah mengembalikan tema standar Windows. Dan masih banyak fitur menarik lainnya. Aplikasi ini memperoleh Editor's Softpedia Rating 5/5 alias Excellent!!Per­anti lunak ini ter­bagi men­jadi 3 bagian:
Memilih Cus­toPack: Ini ditujukan pada peng­guna kebanyakan, bagian ini ini mem­buat Anda dapat memasang sebuah Cus­toPack (dari pel­ba­gai jenis yang telah Anda unduh sebelum­nya) dengan tujuan mem­buat tam­pilan Win­dows anda sesuai dengan paket tersebut.
Mem­buat Cus­toPack: Ini ditujukan bagi mereka yang gemar dan memiliki kemam­puan dalam mem­buat paket-paket dari Cus­toPack, jadi jika Anda mau, Anda bisa mem­buat Cus­toPack sesuai dengan keinginan anda.
download here:
Photobucket 
trus nanti klik download !
kalo bingung  ne disini ada tutorial dari saya 

Baca ini juga



1 komentar:

gyashu mengatakan...

bagus mas.. lanjutkan trus..

Posting Komentar

untuk semua sobat blogger.
saya sangat menghargai commentar anda tentang artikel yang ada di blog saya,dan saya sangat berterima kasih bila anda melakukan copy paste artikel saya dengan mencantumkan sumber artikel saya pada blogger anda.

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Best Buy Coupons